Raksasa mesin pencari Google kembali akan meluncurkan produk kacamata canggihnya yang bernama Google Glass,sama seperti produk sebelumnya yang bernama Project Glass namun kali ini Google menambahkan fitur yang lebih canggih,seperti kemampuan komputasi yang lebih canggih,menggunakan kontrol suara sebagai alat kontrol,dapat melalkukan pencarian online,email,dan navigasi arah/maps,dan bahkan bisa dijadikan video chat,
kacamata ini berbasis Teknologi Augmented Reality dan nampaknya akan menggunakan sistem operasi Android,namun belum ada kepastian dari pihak Google tentang kebenaran sistem operasi yang akan dipakai,
dan diperkirakan kacamata ini akan dibanderol dengan harga $1.500 atau sekitar Rp.14 juta,
dan kacamata ini dibuat oleh tim laboratorium Google atau yang biasa disebut Google X yang diketuai oleh pendiri Google,Sergey Brin
Tidak ada komentar:
Posting Komentar